Daftar Frekuensi INews TV 2024

frekuensi iNews

Salah satu stasiun televisi swasta nasional Indonesia yang khusus menyajikan konten berita adalah iNews TV. Konten berita yang disajikan oleh stasiun yang merupakan bagian dari MNC Group ini mencakup berita nasional maupun Internasional, termasuk informasi dari berbagai daerah di Indonesia.

Untuk mengakses siaran iNews, pengguna bisa menggunakan jalur analog, televisi digital, internet maupun satelit. Jika melalui jalur UHF digital, pengguna bisa menangkap sinyalnya dengan menggunakan antena biasa.

Sedangkan siaran iNews melalui jalur frekuensi satelit berada pada spektrum C Band dan Ku Band. Siaran tersebut bisa ditangkap menggunakan receiver rekomendasi.

Pengguna TV berlangganan bisa melalui MNC Play dan First Media, sedangkan pengguna internet bisa melalui aplikasi RCTI+

Bagi pengguna TV satelit atau parabola, siaran dari iNews bisa dinikmati dengan menambahkan channel iNews dari daftar FTA secara otomatis dan bisa juga dengan melakukan input data manual.

Hanya saja, melakukan input data manual baru bisa dilakukan jika pengguna mengetahui frekuensi terbaru iNews. Adapun satelit yang digunakan tempet “bernaung” iNews adalah satelit Telkom 4.

Inilah Daftar Frekuensi INews TV 2024

gambar frekuensi iNews

Sudah disinggung sedikit di atas bahwa channel iNews dapat diakses menggunakan dua cara, yaitu secara otomatis (Blind Scan) dan secara manual.

Cara manual dilakukan dengan mengedit dan mengganti kode frekuensi iNews yang sudah lama (tidak berfungsi lagi) dengan frekuensi terbaru.

Adapun cara otomatis atau blind scan dilakukan dengan terlebih dahulu masuk ke menu pencarian baru pada receiver.

Perlu diketahui bahwa iNews memiliki dua transponder receiver, yaitu MPEG 2 dan MPEG 4. Adapun parabola C Band FTA bisa mendapatkan channel iNews dengan menggunakan satelit Telkom 4 di posisi orbit 108°E pada saat tracking satelit.

Untuk lebih jelasnya, di bawah ini akan disebutkan frekuensi iNews FTA, MPEG 2 dan MPEG 4 di satelit Telkom 4 :

1. Frekuensi iNews FTA di Telkom 4

  • Channel : iNews TV (FTA)
  • LNB : C Band
  • Transponder : 4034 H 16600
  • Frekuensi : 4034
  • Simbol Rate : 16600
  • Video PID : 39
  • Audio PID : 41
  • Satelit : Telkom 4
  • Polaritas : Horizontal

2. Frekuensi iNews MPEG 2 (K Vision) di Telkom 4

  • Channel : iNews TV SD (MPEG 2)
  • LNB : C Band
  • Transponder : 4060 V 31000
  • Frekuensi : 4060
  • Simbol Rate : 31000
  • Video PID : 4214
  • Audio PID : 4215
  • PCR PID : 4214
  • Satelit : Telkom 4
  • Provider : K Vision
  • Polaritas : Vertikal

3. Frekuensi iNews MPEG 4 (K Vision) di Telkom 4

  • Channel : iNews TV HD (MPEG 4)
  • LNB : C Band
  • Transponder : 3860 V 31000
  • Frekuensi : 3860
  • Provider : K Vision
  • Simbol Rate : 31000
  • Video PID : 6464
  • Audio PID : 6465
  • PCR PID : 6464
  • Satelit : Telkom 4
  • Polaritas : Vertikal

Frekuensi iNews di Berbagai Satelit

Perlu juga diketahui bahwa saluran iNews tidak terdapat pada satelit Telkom 4 saja, tapi juga terdapat di beberapa satelit lain yang terdapat pada paket gratisan TV berlangganan atau berbayar. Misalnya, MNC Vision, Nusantara HD, Nex Parabola, K Vision, dan lain sebagainya.

Berikut daftar frekuensi iNews di berbagai satelit :

  • Satelit SES 7 : Posisi orbitnya 108.2°E, Transponder 2595 H 20000, Sistem MPEG 4.
  • Satelit SES 9 : Posisi orbitnya 108.2°E, Transponder 11921 V 45000, Sistem MPEG 4.
  • Satelit JCSAT 4B : Posisi orbitnya 124.0°E, Transponder 12530 H 30000, Sistem MPEG 4.
  • Satelit Measat 3a : Posisi orbitnya 91.4°E, Transponder 12436 H 31000, Sistem MPEG 4.
  • Satelit Telkom 4 : Posisi orbitnya 108°E, Transponder 4180 V 29800, 3860 V 31000, 3934 H 10000, 4034 H 16600, Sistem MPEG 4.
  • Satelit Chinasat 11 : Posisi orbitnya 98.0°E, Transponder 12500 V 43200, Sistem MPEG 4.

Frekuensi iNews UHF

Jika Anda pengguna UHF, di bawah ini akan disebutkan daftar frekuensi UHF untuk saluran iNews TV di beberapa daerah :

  • Aceh : UHF 45
  • Balikpapan : UHF 33
  • Bandung : UHF 31
  • Banyumas : UHF 42
  • Bangkalan : UHF 41
  • Bekasi : UHF 44
  • Banjarmasin : UHF 47
  • Batam : UHF 44
  • Cilacap : UHF 42
  • Cianjur : UHF 31
  • Cirebon : UHF 25
  • Cimahi : UHF 31
  • Demak : UHF 46
  • Depok : UHF 44
  • Garut : UHF 38
  • Jakarta : UHF 44
  • Gresik : UHF 41
  • Indramayu : UHF 25
  • Kebumen : UHF 42
  • Kudus : UHF 46
  • Lamongan : UHF 41
  • Lhokseumawe : UHF 44
  • Malang : UHF 43
  • Medan : UHF 42
  • Madiun : UHF 40
  • Mojokerto : UHF 41
  • Padalarang : UHF 31
  • Pasuruan : UHF 41
  • Purbalingga : UHF 42
  • Purwokerto : UHF 42
  • Sabang : UHF 45
  • Surabaya : UHF 41
  • Sukabumi : UHF 41
  • Semarang : UHF 46
  • Samarinda : UHF 33
  • Selor : UHF 44
  • Sleman : UHF 41
  • Solo : UHF 41
  • Tanjung : UHF 44
  • Tarakan : UHF 44
  • Tangerang : UHF 44
  • Tenggarong : UHF 33
  • Ungaran : UHF 46
  • Yogyakarta : UHF 41
  • Tegal : UHF 42
  • Wonosari : UHF 41

Baca Juga : Daftar Frekuensi SCTV 2024 Mpeg2 Terbaru

Cara Menambahkan iNews TV Pada Receiver Manual

Cara menambahkan iNews TV pada receiver manual sangat mudah dilakukan, Anda hanya perlu mengikuti langkah-langkah di bawah ini :

  • Pertama, cari terlebih dahulu saluran iNews lama yang tidak berfungsi lagi.
  • Jika sudah menemukannya, ganti dengan kode transponder terbaru.
  • Selanjutnya, masuk ke dalam pengaturan receiver dengan cara menekan tombol Menu pada remot.
  • Lanjutkan dengan klik menu instalasi, lalu pilih opsi Daftar TP.
  • Setelah itu akan muncul banyak data angka semisal 4680 MHz 7199Ks/s.
  • Lanjutkan dengan klik tombol Ubah yang muncul di layar, lalu melalui remot yang warna tombolnya sama dengan di layar.
  • Lanjutkan dengan memasukkan kode transponder baru dengan cara klik nomor pada remot kontrol.
  • Setelah itu, silahkan cek lagi nomor yang sudah dimasukan lengkap, lalu klik cari dan Simpan.

Itulah tadi daftar frekuensi iNews TV terbaru 2024 yang bisa dibagikan pada postingan kali ini. Semoga bermanfaat, khususnya bagi Anda yang lagi mencari informasi mengenai hal tersebut.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *